Harga Temulawak
Harga Temulawak – Temulawak adalah sejenis tanaman yang termasuk keluarga dari jahe, kunyit, lengkuas, yang tergabung dalam keluarga tanaman Zingiberaceae. Manfaat yang bisa kita ambil dari tanaman ini adalah mampu membantu sistem metabolisme di dalam tubuh, mampu meningkatkan stamina tubuh, memperlancar sistem pencernaan, membantu proses pengeluaran racun dari dalam tubuh, serta masih banyak manfaat yang lainnya.

Harga Temulawak Widya
Banyaknya manfaat ini membuat banyak produsen produk-produk kecantikan yang meilirik temulawak sebagai bahan utamanya. Di pasaran saat ini telah banyak beredar produk kecantikan berbahan temulawak seperti cream dan sabun. Harga temulawak asli cream dan sabun ini bervariasi tergantung merknya.
Varian Harga Temulawak yang Beredar Sekarang Ini
Semua orang memang ingin terlihat cantik dengan kulit putih, mulus bersinar. Salah satu produk kecantikan yang sekarang sedang sangat populer adalah yang terbuat dari temulawak. Produk ini memiliki berbagai macam bentuk diantaranya cream dan sabun. Berikut ini adalah daftar harga temulawak cream, dan sabun yang bisa dengan mudah anda peroleh beserta beberapa testimoni.
Cream Temulawak The Face Asli
Cream temulawak memang akhir-akhir ini sedang menjadi trend dalam dunia kecantikan karena dapat membantu mencerahkan wajah. Namun anda harus waspada karena banyak juga oknum yang tidak bertanggung jawab menjual cream temulawak palsu.
Ciri-ciri temulawak asli the Face adalah memiliki stiker hologram di kemasan, ada tulisan super di hologram, cream siang memiliki warna kuning, cream malamnya memiliki warna putih serta masih banyak ciri lainnya. Harga krim temulawak untuk jerawat ini adalah Rp 120.000,- untuk setiap paketnya.
Cream Temulawak Buatan Sendiri
Anda mungkin banyak yang khawatir dengan banyak beredarnya isu tentang cream temulawak palsu yang berbahaya. Untuk mengatasi kekhawatiran ini anda bisa membuat cream temulawak sederhana di rumah.
Cukup dengan mencampur beberapa bahan seperti tepung, parutan temulawak, susu, dan juga madu kemudian aplikasikan di wajah. Cream temulawak buatan anda ini juga sangat terjangkau, karena anda cukup membeli temulawak di pasar saja. Harga temulawak asli basah di pasar adalah Rp 8.000,-/kg.
Temulawak Cream Pasir Padi
Di Indonesia sendiri banyak sekali merk produk kecantikan yang berbahan dasar temulawak, salah satunya adalah cream temulawak Pasir padi. Cream ini memiliki manfaat yang sama dengan cream temulawak pada umumnya. Harga cream temulawak pasir padi adalah Rp 18.500,-. Harga temulawak cream ini sangat murah bukan?
Cream Temulawak Gold
Cream temulawak merk ini merupakan salah satu produk kecantikan yang dibuat untuk membantu menyelesaikan beberapa masalah kulit wajah yang biasanya disebabkan oleh berbagai masalah seperti paparan sinar matahari langsung atau polusi. Harga cream temulawak gold asli ini adalah Rp 75.000,-. Harga temulawak asli ini masih standar, karena biasanya harga temulawak asli dan palsu bedanya sangat jauh hampir setengahnya.
Cream Temulawak V Natural
Cream temulawak V Natural adalah salah satu produk kecantikan dan kesehatan wajah yang terbuat dari temulawak. Cream temulawak dari V Natural ini memiliki banyak kelebihan dibandingkan dengan cream temulawak yang lainnya.
Kelebihannya adalah cream ini telah memiliki ijin dari BPOM sehingga aman, bebas zat berbahaya seperti merkuri, serta mengandung minyak astiri yang sangat bagus untuk kulit wajah. Harga temulawak V Natural cream ini adalah Rp 120.000,- per paket.
Cream Temulawak Emboss Di Apotik
Anda sedang mencari informasi mengenai harga cream temulawak di apotik? Di apotik anda bisa memperoleh cream temulawak Emboss yang terdiri dari cream malam, cream siang, dan juga sabun. Harga cream temulawak Emboss ini sangat terjangkau yaitu hanya Rp 75.000,- per buah.
Sabun Temulawak Asli Widya
Sabun temulawak ini terbuat dari bahan-bahan alami yang baik untuk kulit wajah anda. Salah satu merk sabun temulawak adalah Widya. Sabun temulawak dari Widya telah lulus BPOM sehingga anda tidak perlu khawatir saat memakainya. Harga sabun temulawak Widya adalah Rp 25.000,-.
Testimoni Cream Temulawak
Banyak testimoni cream temulawak menyatakan bahwa cream temulawak asli benar-benar memiliki khasiat bagi kulit. Beberapa testimoni mengatakan jika banyak jerawat yang berkurang jumlahnya di wajah, membantu menghilangkan flek-flek hitam, cream temulawak juga dapat membuat kulit wajah menjadi lebih cerah, serta harga cream temulawak yang lebih terjangkau dibandingkan harus pergi ke dokter perawatan wajah.
Demikian informasi tentang harga temulawak asli, cream dan sabun yang bisa kami sampaikn untuk anda. Anda yang berminat membelinya kami sarankan untuk tetap waspada dalam memilik produk berbahan temulawak. Pastikan untuk membeli produk yang terbukti asli, untuk mecegah hal-hal yang tidak dinginkan.
Daftar Harga Temulawak (Produk Kecantikan)
Jenis Produk | Harga Temulawak | Keterangan |
![]() Temulawak Bubuk | IDR 28.000 | Untuk Jamu |
![]() Harga Temulawak Basah | IDR 8.000 | 1 Kg temulawak |
![]() Temulawak Cream (paket) | IDR 45.000 | Cream Siang dan Cream Malam |