Daftar Harga Mesin Fogging Nyamuk

1 Januari 2024

Daftar Harga Mesin Fogging Nyamuk – Siapa yang tidak tahu mesin fogging? Nama mesin fogging ini sudah sangat familiar di telinga banyak orang. Jika kita mendengar fogging, pasti berhubungan dengan adanya serangga.

Jadi, memang mesin fogging inilah yang berguna untuk memberantas serangga berbahaya seperti nyamuk yang mematikan. Penjualan mesin fogging juga sedang mulai banyak dicari oleh berbagai kalangan. Mesin fogging yang dibutuhkan untuk pengasapan di dalam maupun di luar ruangan ini sudah banyak diorder.

Biasanya kita sering melihat mesin fogging pada saat pengasapan oleh pihak dinas dilakukan, dalam rangga memberantas penyakit yang disebabkan oleh serangga.

Kebanyakan orang mencari harga alat fogging nyamuk untuk digunakan para petugas dinas dalam membasmi serangga. Mesin fogging ini juga memiliki berbagai jenis dan macam yang berbeda.

Dalam melakukan kegiatan pengasapan, biasanya dilakukan dengan alat yang seadanya atau secara manual. Namun bagaimana jika kegiatan tersebut dilakukan untuk area yang luas? Untuk itu, solusi yang tepat adalah menggunakan mesin fogging yang memudahkan penggunanya untuk melakukan kegiatan pengasapan.

Salah satunya dengan harga fogging nyamuk mini ini yang dijual mulai dari harga Rp 800.000 – Rp 10.000.000 atau bahkan lebih. Dengan harga mesin fogging murah, Anda memberantas nyamuk dengan mudah. Fogging atau pengasapan ini merupakan salah satu cara yang efektif dalam membasmi aktivitas nyamuk yang berada di dalam maupun di luar ruangan.

Adanya beberapa jenis mesin fogging canggih berkualitas mumpuni bisa Anda dapatkan. Salah satunya dengan membeli harga mesin fogging Tasco yang berkisar mulai dari 1 juta hingga 7 juta tergantung dari spesifikasi dan modelnya. Adapun beberapa jenis mesin fogging Tasco yang memiliki kualitas dan spesifikasi yang cukup baik yaitu mesin fogging Tasco Kb 150 dan Tasco Ka 150.

 

Harga Mesin Fogging Mini Merk Tasco SP 2000.

Mesin Fogging Mini Merk Tasco SP 2000.

Perbedaan dari kedua mesin ini adalah dilihat dari segi harga dan jenisnya saja Untuk mesin fogging Tasco Kb 150 sekitar Rp 6.900.000,- dengan jenis mesin manual dan electric, sedangkan untuk harga mesin fogging Tasco Ka 150 sekitar Rp 6.850.000,- yang berjenis mesin electric saja.

 

Harga Mesin Fogging Merk Tasco Kb-150

Mesin Fogging Merk Tasco Kb-150

Selain itu, memiliki spesifikasi Chemical Tank bisa diisi sebanyak 7L, Fuel Tank bisa diisi sebanyak 1,4 L, power supply sampai 12, berat kosongnya sampai 9,7 kg, dan memiliki dimensi 1.290 x 270 x 330 mm.  Ada juga jenis mesin fogging Tasco lainnya yaitu Tasco ULV.

Untuk mesin fogging ULV ini dipatok sekitar Rp 3.000.000 ke atas dengan ukuran yang tidak terlalu besar.

Biasanya fogging ini dilakukan oleh para petugas kesehatan atau kebersihan saja, namun jika Anda ingin menggunakannya secara pribadi bagi orang yang memiliki kebun sendiri. Anda bisa membeli mesin fogging untuk digunakan secara mandiri.

Seperti harga mesin fogging bekas yang dijual dengan harga terjangkau. Karena memang pada sekarang ini, alat fogging ini sudah diorder dan dijual dengan bebas untuk digunakan secara pribadi. Penggunaan mesin fogging ini sendiri harus dengan cara yang benar, karena jika tidak akan membahayakan bagi orang sekitar.

 

Harga Mesin Fogging ULV

Mesin Fogging ULV

Beberapa bahaya dari fogging yaitu dapat mengganggu bagian saluran pernapasan orang, makanan yang terkena asap fogging akan menimbulkan racun, dan jika fogging dilakukan secara terus menurun, maka nyamuk akan menjadi kebal terhadap bahan kimia yang ada di dalam asap.

Namun, dengan begitu mesin fogging ini memiliki berbagai manfaat yang berguna bagi banyak orang. Beberapa manfaatnya yaitu:

  • Lebih efisien dalam memberantas nyamuk. Mesin fogging menggunakan sistem pengasapan yang terbuat dari bahan kimia. Fogging ini tahan hingga 2 hari dan target yang dituju adalah nyamuk Aedes Agyepti yang dewasa yang dapat menyebabkan penyakit DBD.
  • Terhindar dari adanya penyakit DBD dan Malaria. Penggunaan bahan kimia pada proses pengasapan ini membuat nyamuk penyebab penyakit tersebut akan mati dengan sendirinya. Karena fogging ini bertahan selama 2 hari, jadi selama proses fogging berlangsung diharapkan menggunakan alat bantu untuk menutupi pernafasan seperti masker.
  • Tekniknya yang cepat. Fogging menggunakan mesin mumpuni yang dapat menyemprot area secara luas. Salah satu mesin fogging berteknologi tinggi adalah harga mesin fogging Jerman yang memiliki kualitas mumpuni. Mampu menyemprot sampai ke beberapa wilayah tertentu.

Dengan menggunakan mesin fogging tersebut, tentu Anda akan mendapatkan manfaat yang banyak. Jika Anda ingin membeli mesin fogging yang simple, murah, dan berkualitas bagus yaitu harga mesin fogging Krisbow yang memiliki harga terjangkau hanya Rp 1.499.000,- saja.

Harga Mesin Fogging krisbow

Mesin Fogging krisbow

Sebenarnya, semua mesin fogging memiliki fungsi yang sama namun dengan harga mesin fogging dan spesifikasinya saja yang mungkin berbeda-beda. Pilihlah mesin fogging sesuai dengan kebutuhan Anda, jika hanya untuk sekitar halaman rumah saja tidak perlu membeli mesin fogging yang terlalu mahal. Semoga informasi di atas bermanfaat.

Oh iya, untuk lebih lengkap berikut ini kami rangkum daftar harga mesin fogging terbaru berbagai merek. Adapun harga mesin fogging ini merupakan rangkuman kami dari berbagai sumber bisnis jual beli online mesin fogging yang ada di indonesia.

 

Daftar Harga Alat Fogging Nyamuk 2022

Merek & Daftar Harga Mesin Fogging Nyamuk Harga 
Mesin Fogging Merk Superhawk 2605Rp34.000.000
Mesin Fogging Merk Swingfog Sn50Rp25.575.000
Mesin Fogging Merk Falcon 4000Rp21.450.000
Mesin Fogging Merk Krisbow ULV SSF-200Rp14.700.000
Mesin Fogging Merk Krisbow SSF-150Rp13.470.000
Mesin Fogging Merk Seshin SS QS40AF.Rp13.000.000
Mesin Fogging Merk Tasco Kb-150Rp7.100.000
Mesin Fogging Merk Firman FFM120.Rp7.000.000
Mesin Fogging Merk Motoyama 150A.Rp6.688.000
Mesin Fogging Merk Tasco KB-250Rp6.350.000
Mesin Fogging Merk ULV Cold FoggerRp3.309.000
Mesin Fogging Mini Merk Krisbow Portabel.Rp1.850.000
Mesin Fogging Mini Merk Tasco SP 2000.Rp1.050.000

Demikian Informasi yang sudah kami rangkum dari berbagai sumber offline dan online yang ada di area terdekat anda. Semoga informasi diatas berguna, terimakasih telah menyisihkan waktu berkunjung ke situs bisnis kami. Kami tunggu kunjungan anda berikutnya dan jangan lupa untuk memberikan review atas artikel ini. Cek informasi Harga, Bisnis dan Perusahaan, Alamat Perusahaan, Biaya Kuliah, Biaya Perawatan, Biaya Sekolah, Harga Barang, Biaya Pasang, Daftar Pembeli di hingga tutorial (how to) selengkapnya di Harga.top.

Temukan topik didalam situs ini, karena kami akan selalu update seputar biaya kuliah, Teknologi, Game, Kesehatan, Fashion & Kecantikan, Otomotif, Review Produk, Bisnis, Properti, Traveling & Tempat Wisata, Asuransi & Ekonomi serta Entertainment. Tidak hanya itu, kami juga merangkum berbagai tutorial (how to) atau tips seputar cara yang banyak dicari oleh orang masyarakat indonesia.

Disclaimer : Tabel harga/informasi diatas merupakan rangkuman kami dari berbagai sumber, baik itu offline maupun online. Informasi Daftar Harga Mesin Fogging Nyamuk dapat berubah sewaktu-waktu mengikuti berbagai kondisi perubahan yang ada di internet. Ket. Lebih lanjut lihat disclaimer.