Harga Kayu Balok

5 September 2023

Harga Kayu Balok – Kayu adalah material yang cukup banyak digunakan untuk rumah. Baik untuk plafon, kusen ataupun untuk hal lainnya. Berbagai jenis kayu digunakan dalam rumah, mulai dari kayu reng, kaso hingga balok.

Dari semua jenis kayu tersebut, apakah Anda mengetahui bahwa harga kayu balok telah mengalami perubahan pada bulan ini? Banyak alasan yang menyebabkan kenaikan harga kayu, salah satunya adalah karena sulitnya mencari bahan baku kayu tersebut.

Harga Kayu Balok

Harga Kayu Balok, mulai dari IDR 100.000/Batang

Setelah memahami mengapa harga kayu mengalami kenaikan, penting untuk Anda mengetahui seberapa besarkah kenaikan yang terjadi. Darimanakah cara mengetahui kenaikan harga kayu balok 10×10 ataupun ukuran lainnya? Tak perlu bingung, karena melalui informasi berikut pertanyaan tentang harga kayu akan segera teratasi.

 

Jenis Kayu Balok, Ukuran & Harga Umumnya

Kayu balok adalah kayu yang memiliki ketebalan antara 6-8Cm dan lebar 12-15Cm. Kayu ini banyak digunakan untuk kusen ataupun kuda-kuda bagian atap rumah. Untuk mengetahui informasi lengkap tentang ragam dan harga kayu balok, simak informasi berikut,

Balok Bahan Jati

Kayu balok memiliki banyak jenis material. Namun bahan yang sangat terkenal adalah bahan jati. Karena Jati memiliki kualitas yang cukup baik dan tahan lama saat digunakan. Lalu berapakah harga balok jati ini? Apakah mahal atau sebaliknya?

Harga Kayu Balok Jati

Balok Jati

Sama seperti bentuk lainnya, harga kayu balok per kubik untuk bahan Jati cukuplah mahal. Di mana untuk setiap kubiknya akan diberi harga Rp 80.000/batang.

Adapun ukuran untuk harga ini adalah 14x4x240cm. Biasanya, produsen akan bersedia membuatkan ukuran lain untuk klien, jika klien meminta. Dan menyetujui harga yang ditawarkan.

 

Kayu Balok Bahan Glugu

Glugu atau kelapa adalah bahan yang juga sering dijadikan sebagai kayu balok. Kayu ini memiliki struktur yang kuat, sehingga cocok dijadikan sebagai plafon rumah.

Untuk harga kayu balok kelapa adalah Rp 2.950.000/M3. Tentunya harga ini tidak semahal dengan kayu jati. Oleh karenanya, lebih banyak konsumen yang memilih menggunakan kayu Glugu.

Harga kayu Balok Glugu

Kayu Balok Glugu

Untuk jenis kayu kelapa bentuk balok, Anda juga dapat meminta produsen untuk membuat balok sesuai kebutuhan. Namun, harga pun akan disesuaikan oleh produsen.

Misalnya, Anda membuat permohononan balok dengan ukuran 5/7. Maka harga kayu balok ukuran 5/7 akan disesuaikan dengan penawaran yang diberikan produsen.

 

Kayu Balok Mahoni dan Merbau

Masih dari kalangan kayu keras dan kuat, selanjutnya Anda akan mengetahui tentang harga kayu balok mahoni dan merbau. Di mana kedua kayu ini dinilai memiliki kualitas yang baik seperti jati. Serta, harga kayu yang cukup mahal. Berapakah harga untuk kayu balok mahoni? Harganya adalah Rp 2.850.000/M3.

Harga Kayu Balok Mahoni

Kayu Balok Mahoni

Lalu berapakah harga kayu balok Merbau per batangnya? Harga kayu tersebut adalah Rp 926.400. Adapun untuk ukuran balok ini adalah 8x15x400. Untuk mendapatkan ukuran lebih, Anda dapat memintanya langsung pada produsen. Agar dibuatkan produk yang sesuai dengan kebutuhan.

 

Produk dan Harga Kayu Balok Kamper

Selanjutnya adalah balok kayu yang terbuat dari kayu Kamper. Untuk kayu ini tidak kalah mahalnya dengan kayu Jati, Merbau ataupun Mahoni.

Karena kayu ini sulit untuk ditemukan dan sulit pula untuk dikembangbiakan. Oleh karenanya, tidak heran jika harga kayu balok ukuran 5×10 dengan bahan kamper adalah Rp 232.500/batang.

Harga Kayu Balok Kamper

Kayu Balok Kamper

Sedikit tambahan informasi untuk Anda, bagi yang memiliki alergi dengan serbuk kayu ini. Sebaiknya, jangan menggunakannya dirumah. Karena dapat memberikan efek yang cukup parah pada tubuh. Contohnya, pusing, gangguan pernafasan, asma hingga mengalami iritasi pada kulit.

Jika demikian, kami sarankan untuk mengganti kayu dengan kayu jati atau mahoni. Karena kayu ini milikki kualitas yang sama dengan kayu mahoni ataupun jati.

 

Kayu Balok Meranti

Kayu Meranti dapat dikatakan pula sebagai kayu serbaguna. Karena banyak perlengkapan rumah yang terbuat dari kayu ini. Sebut saja salah satunya adalah furnitur, seperti meja, kursi dan yang lainnya.

Proses pembuatan furnitur dengan kayu ini pun cukup mudah. Oleh karenanya, tidak heran banyak orang yang memilih produk sebagai bahan pembuat furnitur.

Harga Kayu Balok Meranti

Kayu Balok Meranti

Apakah Anda tertarik dan ingin mencoba membuat furnitur dengan kayu ini? Namun, sebelum menjalankannya, pastikan Anda mengetahui harga kayu balok 6×12 bahan Meranti ini. Adapun harganya adalah Rp 102.500/batang. Harga ini berlaku untuk balok dengan ketebalah 4cm. Jika, menginginkan balok dengan ketebalan lebih, pastinya harga yang harus dibayarkan akan bertambah.

Berbicara soal kayu tentu tidak ada habisnya. Terlebih lagi ketika membicarakan soal harga. Kayu balok ataupun jenis lainnya pasti akan selalu mengalami kenaikan. Oleh karenanya, penting untuk mencari tahu update harga setiap kayu tersebut. Dan salah satu caranya adalah melakukan pencarian referensi, seperti membaca artikel-artikel tentang harga kayu terbaru disetiap bulannya.

 

Daftar Harga Kayu Balok

Jenis Kayu Balok Papan & Segi Satuan 
Kayu Balok Kamper 6x12x400cm per Btg IDR               230.000
Kayu Balok Meranti 6x12x400cm per Btg IDR               100.000
Kayu Balok Borneo 6x12x400cm per Btg IDR                 85.000
Kayu Balok Kamper 8x12x400cm per Btg IDR               310.000
Kayu Balok Meranti 8x12x400cm per Btg IDR               150.000
Kayu Balok Borneo 8x12x400cm per Btg IDR               115.000
Kayu Balok Meranti 5×10x400cm per Btg IDR                 73.000
Kayu Balok Meranti 8×15x400cm per Btg IDR               165.000
Kayu Balok Campuran Kelas II (2) 12x12x400cm per Btg IDR               120.000
Kayu Balok Campuran Kelas II (2) 5x20x400cm per Btg IDR               100.000
Kayu Balok Bengkirai Kalimantan 12x12x400cm per Btg IDR               145.000
Kayu Balok Bengkirai Kalimantan 5x20x400cm per Btg IDR               135.000
Kayu Balok Kamper 6x12x400cm m³ IDR           8.050.000
Kayu Balok Meranti 6x12x400cm m³ IDR           3.500.000
Kayu Balok Borneo 6x12x400cm m³ IDR           2.975.000
Kayu Balok Kamper 8x12x400cm m³ IDR           8.060.000
Kayu Balok Meranti 8x12x400cm m³ IDR           3.900.000
Kayu Balok Borneo 8x12x400cm m³ IDR           2.990.000
Kayu Balok Meranti 5×10x400cm m³ IDR           3.650.000
Kayu Balok Meranti 8×15x400cm m³ IDR           3.465.000
Kayu Balok Campuran Kelas II (2) 12x12x400cm m³ IDR           2.040.000
Kayu Balok Campuran Kelas II (2) 5x20x400cm m³ IDR           2.500.000
Kayu Balok Bengkirai Kalimantan 12x12x400cm m³ IDR           2.465.000
Kayu Balok Bengkirai Kalimantan 5x20x400cm m³ IDR           3.375.000

Untuk jenis kayu campuran dan kayu bengkirai, merupakan harga real dilapangan tingkat meubel khusus area kalimantan barat. Harga ini merupakan yang paling update.

Informasi Serupa:

Demikian Informasi yang sudah kami rangkum dari berbagai sumber offline dan online yang ada di area terdekat anda. Semoga informasi diatas berguna, terimakasih telah menyisihkan waktu berkunjung ke situs bisnis kami. Kami tunggu kunjungan anda berikutnya dan jangan lupa untuk memberikan review atas artikel ini. Cek informasi Harga, Bisnis dan Perusahaan, Alamat Perusahaan, Biaya Kuliah, Biaya Perawatan, Biaya Sekolah, Harga Barang, Biaya Pasang, Daftar Pembeli di hingga tutorial (how to) selengkapnya di Harga.top.

Temukan topik didalam situs ini, karena kami akan selalu update seputar biaya kuliah, Teknologi, Game, Kesehatan, Fashion & Kecantikan, Otomotif, Review Produk, Bisnis, Properti, Traveling & Tempat Wisata, Asuransi & Ekonomi serta Entertainment. Tidak hanya itu, kami juga merangkum berbagai tutorial (how to) atau tips seputar cara yang banyak dicari oleh orang masyarakat indonesia.

Disclaimer : Tabel harga/informasi diatas merupakan rangkuman kami dari berbagai sumber, baik itu offline maupun online. Informasi Harga Kayu Balok dapat berubah sewaktu-waktu mengikuti berbagai kondisi perubahan yang ada di internet. Ket. Lebih lanjut lihat disclaimer.

x