Harga Kapsida di Alfamart

Andri W

Harga Kapsida di Alfamart – Pada masa remaja, jerawat kerap kali muncul tanpa diundang. Berbagai hal menjadi alasan kemunculan dari masalah wajah ini. Sebut saja, debu polusi ataupun bekas make up yang digunakan.

Jika hal ini terjadi, biasanya para remaja tidak percaya diri dan bingung hendak melakukan apa. Namun dengan kehadiran kapsida, kiranya masalah tersebut dapat teratasi. Penasaran dengan harga kapsida? Ada baiknya untuk tidak melewatkan artikel ini.

Harga Kapsida
Harga Kapsida di Alfamart, mulai dari IDR 12.000

Kapsida adalah salah satu brand yang dipercaya dapat meredakan jerawat dengan cepat. Tidak hanya jerawat yang sudah muncul, namun hingga jerawat yang akan muncul.

Hal ini karena Kapsida meredakan masalah jerawat melalui dalam tubuh. Ingin mengetahui informasi lebih tentang harga kapsida dan manfaatnya? Jangan ragu untuk membaca informasi tersebut melalui artikel berikut ini.

 

Kegunaan Obat Kapsida

Menjelaskan soal harga kapsida di Apotik atau di toko online dan lainnya, tidak tepat rasanya jika Anda tidak memahami tentang kegunaan obat Kapsida. Dan untuk itu, kami akan membahasnya dibawah ini,

1. Menghilangkan Jerawat

Sesuai dengan namanya, obat ini digunakan untuk meredakan jerawat. Baik jerawat yang sudah muncul di wajah ataupun belum. Kapsida akan meredakan masalah dengan beberapa kandungan yang ada didalamnya.

2. Redakan Gatal

Tidak hanya itu, gatal yang mungkin terjadi karena kemunculan jerawat pun akan teratasi dengan Kapsida. Hal ini terjadi karena, terdapat zat antibiotik yang akan meredakan masalah gatal beserta jerawat.

3. Mengobati Bisul

Dan inilah manfaat terakhir dari Kapsida, yaitu redakan bisul. Biasanya hal ini akan menyerang anak-anak dan menimbulkan rasa tidak nyaman. Jika masalah terjadi, segera berikan Kapsida agar bisul dapat segera teratasi.

 

Penggunaan Obat Kapsida

Untuk menggunakan obat Kapsida Jerawat ini, setiap kapsul dapat dikonsumsi 3x sehari. Jadi, untuk satu boks obat akan habis dalam waktu 4 hari. Karena didalam boks hanya tersedia 12 kapsul. Untuk itu, penting bagi konsumen menyediakan beberapa buah boks untuk persediaan sebelum jerawat menghilang.

Sedangkan untuk Kapsida salep dapat digunakan sebanyak 3x sehari dan oleskan pada bagian yang terkena masalah. Namun pastikan, gunakan salep ini setelah tubuh dibersihkan. Agar tidak terjadi infeksi pada bagian tubuh tersebut.

 

Harga Kapsida di Alfamart dan indomaret

Dan inilah saatnya untuk mengetahui berapakah harga kapsida di Indomaret ataupun dibeberapa tempat lainnya. Namun sebelumnya, kami akan membahas tentang perbedaan harga kapsida dengan produk lainnya, seperti berikut ini.

– Harga Kapsida dan Darsi

Kapsida dan Darsi adalah produk yang sama-sama memiliki fungsi untuk meredakan jerawat. Keduanya dibuat dengan bahan-bahan alami yang dipercaya dapat meredakan jerawat tanpa efek samping. Oleh karenanya, harga kapsida dan produk darsi tidaklah jauh berbeda. Dan untuk menentukan pilihan semua, terserah pada pasien yang ingin menggunakannya.

Harga Darsi yang beredar di pasaran adalah Rp 13.500- Rp 15.000/boks. Untuk mendapatkannya, Anda bisa membelinya secara online ataupun membelinya di Apotik. Sedangkan untuk harga kapsida buah jerawat dapat diketahui dengan membaca poin berikutnya.

 

– Kapsida Kemasan Besar

Sebanyak kami merangkum informasi, kami mendapatkan data bahwa harga kapsida kemasan besar tidaklah jauh berbeda dengan harga kemasan biasa. Di mana harga untuk kemasan ini adalah Rp 53.400. Harga ini sebanding dengan ketika Anda membeli produk Kapsida sebanyak 3 boks kecil.

Untuk melakukan pembelian Kapsida, dapat dilakukan tanpa menggunakan resep dokter. Karena obat ini tergolong sebagai obat bebas yang dapat dibeli semua orang. Namun sebelumnya, pastikan gunakan obat tanpa menyalahi anjuran penggunaan obat tersebut.

 

– Harga Kapsida Jerawat

Kebanyakan orang mungkin menganggap Kapsida hanya dapat digunakan oleh wanita. Namun sebenarnya, tidak demikian karena obat dapat digunakan oleh semua orang, khususnya yang telah berusia 12 tahun ke atas. Harga kapsida untuk pria pun tidak berbeda dengan untuk wanita, yaitu Rp 12.550/boks.

Begitu pula halnya dengan harga Kapsida obat gatal pun tidak berbeda. Karena produk ini merupakan produk yang sama. Jadi, jika terjadi perbedaan harga yang begitu signifikan maka keadaan tersebut perlu dipertanyakan pada toko tersebut.

 

– Kapsida Salep

Tidak hanya berbentuk obat ataupun pil, Kapsida memiliki kemasan yang berbeda, yaitu kemasan Salep. Obat ini dapat digunakan untuk meredakan masalah jerawat, kudis, kurap gatal-gatal hingga panu. Harga Kapsida ini tidak jauh berbeda dengan obat oral yaitu Rp 10.000/7gr.

Sayangnya, untuk mendapatkan obat ini Anda harus mencarinya dengan ekstra. Karena salep ini sudah jarang untuk ditemukan. Salah satu cara untuk mendapatkan obat ini adalah membelinya melalui toko online.

Penting untuk diperhatikan, bahwa harga kapsida yang disampaikan dapat saja mengalami perubahan. Karenanya, penting bagi Anda untuk selalu memantau perubahan harga. Agar tidak terjadi kesalahan ketika melakukan pembelian obat ditempat-tempat yang dituju.

 

Daftar Harga Kapsida

Jenis Kapsida Harga Kapsida
Kapsida Isi 12 Kapsul  IDR     12.000
Kapsida Isi 12 Kapsul (1 lusin)  IDR   157.000

Andri W

Penulis, Blogger dan Optimizer untuk SEO. Menjalani Berbagai Bisnis Jual Beli Online, Menjalin Kerjasama dan Promosi.

Tags

Related Post

Tinggalkan komentar