Harga Ciplukan

1 Januari 2024

Harga Ciplukan – Anda tahu buah ciplukan? Ya buah ciplukan adalah buah yang diselubungi seperti daun berbentuk tempurung. Buah ciplukan ini sangat dikenal pastinya oleh anak-anak generasi 90 an yang suka mencarinya di kebun atau pekarangan, namun sekarang buah ini sudah langka dan jarang ditemukan tumbuh liar apalagi di wilayah perkotaan.

Siapa sangka sekarang ini ternyata Harga buah ciplukan melambung tinggi dan bahkan di ekspor ke luar negeri. Harga buah ciplukan di luar negeri maupun di dalam negeri mampu membuat Anda geleng-geleng kepala.

Harga Ciplukan

Harga buah ciplukan, mulai dari IDR 29.000/Pack (Supermarket)

 

Sebenarnya Apa yang Membuat Ciplukan Mahal

Belakangan ini banyak orang termasuk Anda mungkin dikejutkan dengan fakta bahwa buah yang sebenarnya gulma memiliki harga yang selangit yaitu ciplukan.

Harga ciplukan per kilo bahkan mencapai harga setengah jutaan. Anda yang penasaran dengan ciplukan ini, Anda dapat menghilangkan rasa penasaran Anda dengan membaca list di bawah ini.

  • Ciplukan sudah menjadi buah yang langka atau sulit ditemukan apalagi bagi Anda yang tinggal di perkotaan. Tahun-tahun terdahulu buah ini mudah ditemukan di kebun-kebun maupun tumbuh liar di pekarangan rumah.
  • Ciplukan memiliki banyak sekali manfaat ciplukan bagi kesehatan termasuk mencegah adanya penyakit mematikan seperti kanker.
  • Ciplukan dapat dijadikan obat-obat herbal yang manjur bagi penyembuhan penyakit tertentu.
  • Buah ciplukan menjadi salah satu komoditi ekspor yang menjanjikan keuntungan yang luar biasa.

 

Manfaat Buah Ciplukan Bagi Kesehatan

Buah ciplukan harga per kilonya yang sangat fantastis ini juga pastinya menimbulkan rasa penasaran Anda tentang manfaat dari tanaman ini. Berikut manfaat buah ciplukan yang harus Anda ketahui.

Harga Ciplukan Basah (Segar)

Ciplukan Basah (Segar)

 

– Mampu Menyembuhkan Penyakit Jantung

Seperti banyak orang yang membicarakan bahwa ciplukan ini bisa digunakan setiap bagiannya, salah satunya adalah bagian daun yang dipercaya mampu menyembuhkan gagal jantung. Anda yang ingin mencobanya cukup memblender 40 helai daun ciplukan dan minum seperti meminum jus biasa.

 

– Dapat Dijadikan Obat Asma

Anda yang mempunyai penyakit asma atau saudara yang terkena asma, dapat mencoba memakai daun serta batang ciplukan ini untuk mengobati penyakit Anda. Cukup merebus batang dan manfaat daun ciplukan, kemudian minum air rebusanya.

 

– Mengobati Penyakit Kulit

Terkena penyakit kulit seperti kurap tentunya sangat tidak nyaman. Anda bisa mencoba menggunakan daun ciplukan ini. Cukup oleskan daun ciplukan yang sudah dihancurkan pada bagian tubuh yang ada kurapnya.

 

– Membantu Menurunkan Demam

Melihat anak demam suka membuat Anda tidak tega? Anda bisa menggunakan buah ciplukan ini untuk menurunkan panas pada anak Anda yang sedang demam, dengan dikonsumsi sebagai buah segar.

 

– Menurunkan Tekanan Darah yang Tinggi

Buah, daun, serta akar ciplukan juga mampu menurunkan tekanan darah tinggi. Caranya adalah dengan merebus ketiganya, kemudian minum air rebusannya selama tiga minggu berturut-turut.

 

– Membantu Mengobati Kanker Payudara

Kanker merupakan penyakit ganas yang sangat menakutkan apalagi kanker payudara. Caranya adalah dengan mencampurkan pucuk muda daun ciplukan dengan 4 biji beras dan juga pucuk kunyit kemudian giling dengan kelapa. Setelah semuanya lembut, tempelkan ramuan tadi pada bagian payudara.

 

Harga Buah Ciplukan Di Dalam Negeri Dan Di Luar Negeri

Mungkin Anda berpikir bahwa berita tentang harga ciplukan yang sangat fantastis ini merupakan berita hoax belaka, namun sebenarnya hal ini benar adanya bahkan Harga buah ciplukan bukan hanya fantastis di luar negeri namun juga di negeri sendiri. Berikut harga ciplukan di beberapa tempat di dunia.

Harga Ciplukan di Superindo

Ciplukan di Superindo

Ciplukan di Brunei Darusalam

Harga ciplukan di luar negeri yang akan pertama di bahas adalah yang ada di Brunei. Brunei merupakan salah satu tetangga Indonesia dan merupakan negara yang ada di wilayah Asia. Ketenaran ciplukan juga sampai di negeri ini. Harga ciplukan di Brunai mencapai Rp 9.250,- per buah.

 

Ciplukan di Jepang

Jepang terkenal suka mengkonsumsi makanan-makanan yang sehat termasuk buah-buahan. Ciplukan sebagai buah yang kaya akan manfaat bagi kesehatan tentunya dilirik oleh masyarakat jepang, bahkan harga ciplukan di Jepang menncapai Rp 4.300,- per buah.

 

Ciplukan di Belanda

Di negeri kincir angina ini, jika Anda ingin membeli ciplukan Anda bisa menemukannya di beberapa supermarket. Harga buah ciplukan per kg di BelAnda mencapai Rp 200.000,-.

 

Ciplukan di Korea

Anda yang sedang berada di Korea dan juga ingin membelinya, Anda bisa membelinya di supermarket. Harga ciplukan mahal memang yaitu 3000 RM

 

Ciplukan di Indonesia

Bagaimana dengan harga ciplukan di negeri kita? Ternyata buah ciplukan yang mahal ini juga terjadi di Indonesia. Harga buah ciplukan di supermarket yang ada di Indonesia bisa mencapai Rp 500.000,- per kgnya.

Demikianlah informasi mengenai ciplukan mulai dari manfaatnya hingga harga ciplukan yang super mahal sekarang ini. Anda yang sudah membaca artikel ini da nada niatan untuk menjadi petani ciplukan dapat mulai mencari infomasi mengenai cara membudidayakan buah ini. Selamat mencoba dan semoga berhasil.

 

Daftar Harga Ciplukan

Jenis CiplukanHarga buah ciplukan
Buah Ciplukan 1 Kg GrosirIDR 300.000 – IDR 500.000
Harga ciplukan di supermarket 60grIDR 20.000 – IDR 30.000
Bibit Pohon CiplukanIDR 6.000

Demikian Informasi yang sudah kami rangkum dari berbagai sumber offline dan online yang ada di area terdekat anda. Semoga informasi diatas berguna, terimakasih telah menyisihkan waktu berkunjung ke situs bisnis kami. Kami tunggu kunjungan anda berikutnya dan jangan lupa untuk memberikan review atas artikel ini. Cek informasi Harga, Bisnis dan Perusahaan, Alamat Perusahaan, Biaya Kuliah, Biaya Perawatan, Biaya Sekolah, Harga Barang, Biaya Pasang, Daftar Pembeli di hingga tutorial (how to) selengkapnya di Harga.top.

Temukan topik didalam situs ini, karena kami akan selalu update seputar biaya kuliah, Teknologi, Game, Kesehatan, Fashion & Kecantikan, Otomotif, Review Produk, Bisnis, Properti, Traveling & Tempat Wisata, Asuransi & Ekonomi serta Entertainment. Tidak hanya itu, kami juga merangkum berbagai tutorial (how to) atau tips seputar cara yang banyak dicari oleh orang masyarakat indonesia.

Disclaimer : Tabel harga/informasi diatas merupakan rangkuman kami dari berbagai sumber, baik itu offline maupun online. Informasi Harga Ciplukan dapat berubah sewaktu-waktu mengikuti berbagai kondisi perubahan yang ada di internet. Ket. Lebih lanjut lihat disclaimer.